Sunday, January 2, 2011

Putra Van Der Sar Masuk MU

Edwin van der Sar memutuskan untuk menjadikan musim ini sebagai musim terakhirnya bersama Manchester United.

Di saat mantan kiper timnas Belanda ini ingin pensiun, putranya justru masuk ke Manchester United. Ya, kini akan ada dua nama Van der Sar di buku panduan MU.

“Joe biasanya bermain di posisi gelandang. Tapi, belakangan ia mengubah posisinya seperti saya, menjadi kiper," kata Va nder Sar tentang putranya, Joe kepada tribalfootball.

"Itu bukan hal buruk,” lanjutnya.

Ya, Joe dipastikan masuk tim MU U-12. Selama ini, Joe yang baru berusia 9 tahun memang sering terlihat menyaksikan pertandingan Sang Ayah.

Tampaknya, ia terpesona dengan penampilan ayahnya sehingga juga ingin menjadi kiper. Dan fans Setan Merah kini berharap banyak kepada Van der Sar Junior bisa mewarisi bakat hebat ayahnya.

Sebelumnya, kiper legendaris MU, Peter Schmeichel juga punya putra, Kasper yang mengikuti jejaknya sebagai kiper. Kasper sempat disebut-sebut mewarisi bakat Peter kala memperkua tManchester City era 2006-2009.

Sayangnya, di City ia hanya tampil 8 kali. Kasper yang kini berusia 24 tahun memperkuat klub Divisi 2 Liga Inggris (Championship Division), Leeds United.

Tapi, ia masih tercatat sebagai kiper timnas Denmark U-21. Di tim U-21, Kasper telah tampil dalam 18 laga.

sumber vivanews.com

2 comments:

  1. DEPOSIT PULSA & OVO

    DewaZeus merupakan partner dari situs ZeusBola, yang merupakan master agen master agen taruhan judi bola, Casino, Poker, taruhan sabung ayam online S128, CF88 DewaPoker, Live Casino Agen Resmi Lisensi Filipina Paling Terpercaya di Indonesia, hanya di zeus bola.

    Juga Sebagai Kantor Cabang Bola Sbobet Indonesia Terpercaya, ZeusBola telah berkerja sama dengan maskapai Sbobet beroperasi di Asia yg dilisensikan oleh First Cagayan Leisure & Resort Corporation, Manila-Filipina dan di Eropa dilisensikan oleh sang penguasa Isle of Man bagi beroperasi juga sebagai juru taruhan sport sedunia.

    https://dewazeus.site/tips-penting-memilih-agen-poker-online-deposit-via-pulsa-terpercaya/
    https://dewazeus.site/situs-poker-online-deposit-via-pulsa-termurah-hanya-25rb/
    link zeusbola

    promo s128 adu ayam

    Kunjungi juga link alternatif maxbet nova88 link nova88, main langsung maxbet nova88.

    ReplyDelete
  2. BONUS 10% EVERY DAY

    Peserta Bandar Taruhan Judi Bola Sbobet Online Terpercaya dan terbaik yang menyediakan jasa pelayanan terhadap pembukaan akun permainan judi atau taruhan online terhadap kamu di duta judi online yang berkedudukan International, legal dan terpercaya hanya di judi deposit pulsa.

    Juga Sebagai Cabang Bola Sbobet Indonesia Terpercaya, ZeusBola sudah berkerja sama bersama kongsi Sbobet beroperasi di Asia yg dilisensikan oleh First Cagayan Leisure & Resort Corporation, Manila-Filipina dan di Eropa dilisensikan oleh sang presiden Isle of Man pada beroperasi yang merupakan juru taruhan latihan jasmani sedunia.


    https://bolazeus.pw/2019/01/02/situs-poker-online-deposit-via-pulsa/
    https://bolazeus.pw/2019/01/01/kelebihan-bermain-taruhan-online-deposit-via-pulsa/

    promo s128 sabung ayam

    Daftar di Link Alternatif anti Internet Positif disini :
    zeus77.net
    zeus77.org

    Ayo daftar sekarang di Zeusbola

    ReplyDelete